Meningkatkan Kesediaan Masyarakat Mengikuti Program Vaksinasi melalui Sosialisasi Vaksinasi COVID-19
DOI:
https://doi.org/10.30872/abdikesmasmulawarman.v2i1.18Keywords:
sosialisasi, program vaksinasi, efektivitas vaksinAbstract
Perkembangan jumlah kasus COVID-19 di Indonesia selama tahun 2020 sampai dengan saat ini sangat cepat. Hal ini mendasari pemerintah untuk menggalakkan upaya pencegahan dengan berbagai cara termasuk melalui program vaksinasi. Program ini menghadapi banyak kendala dikarenakan masih kurangnya partisipasi masyarakat untuk mengikuti program vaksinasi. Hal ini dipengaruhi oleh banyak faktor, salah satunya yakni kurangnya kepercayaan masyarakat terhadap program vaksinasi COVID-19. Sosialisasi vaksinasi COVID-19 bertujuan untuk meningkatkan pemahaman masyarakat tentang pentingnya vaksinasi serta meningkatkan kesediaan masyarakat untuk mengikuti program vaksinasi COVID-19. Sosialisasi dilaksanakan dalam bentuk mini webinar. Hasil kegiatan menunjukkan adanya perbedaan proporsi masyarakat yang bersedia untuk mengikuti program vaksinasi COVID-19 sebelum dilaksanakannya sosialisasi (60,9%) dengan setelah sosialisasi (70,8%). Selain itu proporsi masyarakat yang percaya terhadap efektivitas vaksin COVID-19 juga mengalami peningkatan dari 43,5% menjadi 62,5%. Pelaksanaan Sosialisasi Vaksinasi COVID-19 dapat meningkatkan kesediaan masyarakat untuk mengikuti program vaksinasi. Peran aktif semua pihak baik pemerintah, petugas kesehatan maupun masyarakat dalam menyebarluaskan informasi mengenai tujuan, manfaat serta keberhasilan program vaksinasi diharapkan dapat meningkatkan keikutsertaan masyarakat dalam program vaksinasi sehingga COVID-19 dapat terkendali.
Downloads
Published
Issue
Section
License
The copyright of this article is transferred to Jurnal Abdimas Mulawarman and when the article is accepted for publication. The authors transfer all and all rights into and to paper including but not limited to all copyrights in the Jurnal Abdimas Mulawarman. The author represents and warrants that the original is the original and that he/she is the author of this paper unless the material is clearly identified as the original source, with notification of the permission of the copyright owner if necessary. The author states that he has the authority and authority to make and carry out this task.
The author states that:
- This paper has not been published in the same form elsewhere.
- This will not be submitted elsewhere for publication prior to acceptance/rejection by this journal.
A Copyright permission is obtained for material published elsewhere and who require permission for this reproduction. Furthermore, I / We hereby transfer the unlimited publication rights of the above paper to Jurnal Abdimas Mulawarman. Copyright transfer includes exclusive rights to reproduce and distribute articles, including reprints, translations, photographic reproductions, microforms, electronic forms (offline, online), or other similar reproductions.
The author's mark is appropriate for and accepts responsibility for releasing this material on behalf of any and all coauthor. This Agreement shall be signed by at least one author who has obtained the consent of the co-author (s) if applicable. After the submission of this agreement is signed by the author concerned, the amendment of the author or in the order of the author listed shall not be accepted.
Rights / Terms and Conditions Saved
- The author keeps all proprietary rights in every process, procedure, or article creation described in Work.
- The author may reproduce or permit others to reproduce the work or derivative works for the author's personal use or for the use of the company, provided that the source and the Jurnal Jurnal Abdimas Mulawarman copyright notice are indicated, the copy is not used in any way implying the Jurnal Abdimas Mulawarman approval of the product or service from any company, and the copy itself is not offered for sale.
- Although authors are permitted to reuse all or part of the Works in other works, this does not include granting third-party requests to reprint, republish, or other types of reuse.