Pengaruh Kompensasi Dan Komunikasi Internal Terhadap Kinerja Amil di Lembaga Amil Zakat Dana Peduli Ummat Kalimantan Timur
DOI:
https://doi.org/10.30872/jesm.v4i1.2008Keywords:
Kompensasi; Komunikasi Internal; Kinerja Amil; LAZ DPU KaltimAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompensasi terhadap kinerja amil LAZ DPU Kaltim, dan pengaruh komunikasi internal terhadap kinerja amil LAZ DPU Kaltim. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Populasi yang diteliti adalah semua amil di LAZ DPU Kaltim berjumlah tiga puluh responden. Teknik sampel dilakukan dengan teknik sensus. Data dihimpun melalui pernyataan kuesioner yang disebar melalui whatsapp dengan skala likert. Data dianalisis menggunakan aplikasi SPSS (Statistical Package for Social Science) versi 25. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kompensasi tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja amil LAZ DPU Kaltim dan komunikasi internal berpengaruh signifikan terhadap kinerja ami LAZ DPU Kaltim.
References
Alhudori, M., & Fauzan, M. O. (2023). Pengaruh Budaya Organisasi, Kompensasi melalui Komunikasi Terhadap Kinerja Pegawai CV. Amandira Teknik. J-MAS (Jurnal Manajemen Dan Sains), 8(1), 1142. https://doi.org/10.33087/jmas.v8i1.1141
Andarwatik, S. K. (2019). Pengaruh Kompensasi dan Linkungan Kerja Terhadap Kinerja Amil dalam Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening (Studi Kasus Lembaga Amil Zakat Solopeduli Ummat). Progress in Retinal and Eye Research, 561(3), S2–S3.
Bakri, M., & Haris, A. (2022). Pengaruh kepemimpinan, komunikasi dan kompensasi terhadap kinerja karyawan. Ekonomika, 19(2), 76–87. https://doi.org/10.30872/jkin.v19i2.10931
Ginting, I. M., Bangun, T. A., Munthe, D. V, & Sihombing, S. (2019). Pengaruh Disiplin Dan Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan Di PT PLN (Unit Induk Pembangunan Sumatera Bagian Utara). Jurnal Manajemen, 5, 35–44.
Karyaningsih, P. D. (2018). Ilmu Komunikasi (Alviana (ed.)). Penerbit Samudra Biru.
Katidjan, P. S., Pawirosumarto, S., & Isnaryadi, A. (2017). Pengaruh Kompensasi, Pengembangan Karir, dan Komunikasi Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Ilmiah Manajemen, VII(3), 429–446. http://etheses.iainponorogo.ac.id/id/eprint/11098
Kusumastuti, A., Khoiron, A. M., & Achmadi, T. A. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif (D. Novidiantoko (ed.); 1st ed.). Deepublish.
Lustono, & Hasnaeni, A. D. (2019). Pengaruh Komunikasi, Kompetensi, Dan Kedisiplinan Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Badan Perencanaan Penelitian & Pengembangan (Baperlitbang) Banjarnegara. Medikonis STIE Tamansiswa Banjarnegara, 19(29), 43–56. https://tambara.e-journal.id/medikonis/article/download/11/9
Mundakir, & Zinuri, M. (2018). Pengaruh kompensasi dan motivasi terhadap kinerja pegawai negeri sipil dengan kepuasan kerja sebagai variabel intervening. Business Management Analysis Journal (BMAJ), 1(1), 37–48. https://doi.org/https://doi.org/10.24176/bmaj.v1i1.2639
Pratiwi, H. A. (2010). Komunikasi Internal dan Pengaruhnya Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan. In Deiksis (Vol. 2, Issue 2).
Shodiq, Z. J. (2020). Pengaruh Kompensasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Bank BRI Syari’ah Kantor Cabang Kediri. Electronic Theses, 1–91. http://etheses.iainponorogo.ac.id/id/eprint/11098
Suryani, N. L., & Hastono, H. (2020). Pengaruh Kompensasi Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Mitra Agung Persada Di Jakarta. JENIUS (Jurnal Ilmiah Manajemen Sumber Daya Manusia), 3(3), 322. https://doi.org/10.32493/jjsdm.v3i3.4870
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 isnaini Fandillah, Miftahul Huda

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.