DOI Registered
Alhamdulillah, dengan bangga kami umumkan bahwa seluruh artikel yang telah terbit di ANDIL telah terhubung dengan crossref (dengan status DOI registered).
Read more about DOI RegisteredANDIL Mulawarman Journal of Community Engagement (ANDIL Mulawarman J Comm Engag) merupakan jurnal Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) yang diterbitkan oleh Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Mulawarman. Jurnal ini berisi tentang penerapan dan hilirisasi hasil-hasil penelitian melalui kegiatan PkM dalam berbagai bidang multidisiplin seperti pendidikan, teknosains dan komputer, agrokompleks, kesehatan, dan sosbudkum (sosial, budaya, dan hukum), serta Kewirausahaan dan ekonomi. Selain itu, ANDIL Mulawarman J Comm Engag memuat berbagai kegiatan yang dilakukan dalam menangani dan mengatasi berbagai permasalahan yang terjadi di Masyarakat dengan menerapkan ilmu pengetahuan dan teknologi yang kemudian dapat bermanfaat bagi peningkatan kesejahteraan Masyarakat. Artikel-artikel dalam jurnal ini diterbitkan empat kali dalam setahun yaitu periode terbit Januari-Maret, April-Juni, Juli-September, dan Oktober-Desember.
Alhamdulillah, dengan bangga kami umumkan bahwa seluruh artikel yang telah terbit di ANDIL telah terhubung dengan crossref (dengan status DOI registered).
Read More Read more about DOI RegisteredVolume 1 Issue 4 (2024): ANDIL Mulawarman J Comm Engag
Periode Oktober-Desember
Pengunjung ANDIL:
Penerbit:
ANDIL Mulawarman J Comm Engag is licensed under Creative Commons Attribution 4.0 International License. Under the CC BY license, authors and other users are able to reprint, distribute, or use the material for commercial purposes so long as they give attribution to the ANDIL Mulawarman J Comm Engag and license the republished material under the same license.