Pelatihan Pembuatan Tas Ecoprint sebagai Pengganti Kantong Plastik di Dusun Gedangan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah

Authors

  • Iga Metri Astuti Universitas Tidar
  • Lailatul Istinganah Universitas Tidar
  • Vivi Alfiya Ramdhani Universitas Tidar
  • Arlita Wigati Universitas Tidar

DOI:

https://doi.org/10.32522/abdiku.v3i1.1245

Keywords:

tas ecoprint, kantong plastik, limbah plastik

Abstract

Kantong plastik merupakan salah satu penyebab utama permasalahan lingkungan. Limbah kantong plastik ini setiap harinya dapat mencapai 64 juta ton. Permasalahan mengenai kantong plastik sangat sulit untuk diatasi sehingga perlu adanya pengurangan untuk menanggulanginya. Oleh karena itu, tujuan dari pelatihan pembuatan tas ecoprint yaitu (1) untuk mengurangi limbah plastik, (2) sebagai alternatif pengganti kantong plastik, dan (3) sebagai ide usaha bagi ibu-ibu PKK Dusun Gedangan, Desa Ngargosoko, Kecamatan Srumbung, Kabupaten Magelang. Teknik ecoprint ini digunakan untuk meningkatkan estetika minat penggunaan tote bag. Ecoprint pada saat ini menjadi kontributor terbesar dari tiga sektor ekonomi kreatif yang dapat membantu ibu-ibu untuk meningkatkan keterampilan dan ekonomi keluarga. Program pengabdian pada masyarakat ini menggunakan metode berupa pemaparan materi dan pelatihan langsung. Keberhasilan dalam pelatihan ini diukur berdasarkan hasil angket yang diberikan setelah pelatihan selesai. Berdasarkan interpretasi data dari angket kepuasan, dihasilkan nilai rata-rata sebesar 4,52 yang memperlihatkan bahwa peserta pelatihan sangat puas terhadap pelatihan yang telah dilakukan. Dengan demikian, pelatihan ini dapat meningkatkan kesadaran peserta terkait pentingnya pengurangan penggunaan kantong plastik.

References

Astuti, A. D. (2018). PENERAPAN KANTONG PLASTIK BERBAYAR SEBAGAI UPAYA MEREDUKSI PENGGUNAAN KANTONG PLASTIK. Jurnal Litbang: Media Informasi Penelitian, Pengembangan Dan IPTEK, 12(1). https://doi.org/10.33658/jl.v12i1.50

Dinas Koperasi dan Usaha Kecil & Menengah Jawa Tengah. (2022). Pratesthi Batik, Craft, & Ecoprint: Siap Merambah Pasar Internasional. https://dinkop-umkm.jatengprov.go.id/berita/view/1409. Diakses pada tanggal 9 Desember 2023.

Hikmah, R., & Sumarni, R. A. (2021). Pemanfaatan Sampah Daun dan Bunga Basah menjadi Kerajinan Ecoprinting. Jurnal Abdidas, 2(1). https://doi.org/10.31004/abdidas.v2i1.225

Indrawijaya, B. (2019). PEMANFAATAN LIMBAH PLASTIK LDPE SEBAGAI PENGGANTI AGREGAT UNTUK PEMBUATAN PAVING BLOK BETON. Jurnal Ilmiah Teknik Kimia, 3(1). https://doi.org/10.32493/jitk.v3i1.2594

Irianingsih, & Nining. (2018). Yuk Membuat Eco Print Motif Kain dari Daun dan Bunga. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan. (2022). Data Timbulan Sampah Nasional Tahun 2022. https://sipsn.menlhk.go.id/sipsn/public/data/timbulan. Diakses pada tanggal 9 Desember 2023.

Li, W. C., Tse, H. F., & Fok, L. (2016). Plastic waste in the marine environment: A review of sources, occurrence and effects. In Science of the Total Environment (Vols. 566–567). https://doi.org/10.1016/j.scitotenv.2016.05.084

Nurhayati, L., Rafael, I., Novianti, N., & Jeremy, J. (2022). Pelatihan Ecoprint pada Media Kain Mendorong Ekonomi Kreatif di Lingkungan Paroki Sakramen Maha Kudus Surabaya. Jurnal Adimas, 6(1).

Nurliana, S., Wiryono, W., Haryanto, H., & Syarifuddin, S. (2021). Pelatihan Ecoprint Teknik Pounding Bagi Guru-Guru PAUD Haqiqi di Kota Bengkulu. Dharma Raflesia : Jurnal Ilmiah Pengembangan Dan Penerapan IPTEKS, 19(2). https://doi.org/10.33369/dr.v19i2.17789

Pimentel, J. L. (2010). A note on the usage of Likert Scaling for research data analysis. USM R&D, 18(2).

Qomariah, N. (2020). Sosialisasi Pengurangan Bahan Plastik Di Masyarakat. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1).

Rahmi, N., & Selvi, S. (2021). Pemungutan Cukai Plastik Sebagai Upaya Pengurangan Sampah Plastik. Jurnal Pajak Vokasi (JUPASI), 2(2). https://doi.org/10.31334/jupasi.v2i2.1430

Rousdy, D. W., Kustiati, Yanti, A. H., Rahmawati, Riyandi, Linda, R., Ifadatin, S., Rusmiyanto, E., Setyawati, T. R., Kurniatuhadi, R., Rafdinal, Turnip, M., Zakiah, Z., Mukarlina, Lovadi, I., & Saputra, F. (2021). Peningkatan Keterampilan Kelompok Masyarakat Perempuan Desa Sengkubang Kabupaten Mempawah Melalui Pembuatan Kerajinan Resin dan Totebag Ecoprint. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 27(3).

Suliyanthini, D., Cholilawati, Utari, D., Amanda, R., Saraswati, L., Nabilah, B., & Dwi Lestari, R. (2019). TINGKAT KEPUASAN PESERTA PENGABDIAN MASYARAKAT DAN KULIAH KERJA NYATA KEGIATAN PELATIHAN MEMBUAT AKSESORI PELENGKAP BUSANA. Sarwahita, 16(02). https://doi.org/10.21009/sarwahita.162.05

Susilowati, R. Y. N., Syaipudin, U., Desriani, N., Asmaranti, Y., Kesumaningrum, N. D., & Tubarad, C. P. T. (2023). Pengembangan Potensi Ibu Rumah Tangga Berbasis Kewirausahaan Ecoprint dalam Upaya Peningkatan Ekonomi Keluarga. Jurnal Pemberdayaan Ekonomi, 2(1), 9-19.

Yusvita, G., Rinjani, I., Arum Suminar, L., Resa Andira, E., Wahyudin, W., & Puspa Sari, R. (2021). Analisis Usaha Tote Bag Ramah Lingkungan sebagai Solusi Guna Mengurangi Sampah Plastik. Go-Integratif : Jurnal Teknik Sistem Dan Industri, 2(01). https://doi.org/10.35261/gijtsi.v2i01.5254

Downloads

Published

2024-08-07

How to Cite

Iga Metri Astuti, Lailatul Istinganah, Vivi Alfiya Ramdhani, & Arlita Wigati. (2024). Pelatihan Pembuatan Tas Ecoprint sebagai Pengganti Kantong Plastik di Dusun Gedangan, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah. ABDIKU: Jurnal Pengabdian Masyarakat Universitas Mulawarman, 3(1), 10–18. https://doi.org/10.32522/abdiku.v3i1.1245