Perancanaan strategi digital marketing sebagai upaya pencapain strategi pemasaran cafe djoelak

Authors

  • Yuan Reski P Universitas Mulawarman, Samarinda, Indonesia.
  • Wirasmi Wardhani Universitas Mulawarman, Samarinda, Indonesia.
  • Abdullah Universitas Mulawarman, Samarinda, Indonesia.
  • Agus Guntur Samudra Universitas Mulawarman, Samarinda, Indonesia.
  • Hairil Hairil Universitas Mulawarman, Samarinda, Indonesia.

DOI:

https://doi.org/10.30872/abdm.v1i2.2646

Keywords:

Cafe djoelak, digital marketing

Abstract

Seiring dengan perkembangan bisnis kopi di Bontang dan jumlah pengusaha kopi yang semakin bertambah maka perlu strategi pemasaran yang baik agar bisnis ini tetap mampu bertahan dan berkembang, salah satu konsep strategi pemasaran yang cukup efektif dengan biaya yang terjangkau adalah dengan konsep digital marketing. Banyaknya kemudahan dan fungsi dari penggunaan media digital, mendorong masyarakat atau pengusaha, untuk memaanfaatkan media digital tersebut pada setiap kegiatan pemasaran, fungsi dari penggunaan media digital meliputi: branding, sharing, promosi, maupun marketing lainnya. kegiatan ini dilaksanakan dengan metode sosialisasi dan penyuluhan dalam bentuk penyampaian materi, diskusi dan praktik penggunaan digital marketing. Pengabdian masyarakat ini difokuskan pada pengusaha UMKM di Café Djoelak, nantinya mitra diharapkan akan lebih memahami pentingnya penggunaan media internet untuk meningkatkan daya saing usaha.

Downloads

Published

2022-09-30

How to Cite

Reski P, Y., Wardhani, W., Abdullah, Samudra, A. G., & Hairil, H. (2022). Perancanaan strategi digital marketing sebagai upaya pencapain strategi pemasaran cafe djoelak. ABDIMU Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 51–55. https://doi.org/10.30872/abdm.v1i2.2646

Issue

Section

Articles